Kabar

5 Hal Seputar Peristiwa 1965 yang Sungkan Kamu Tanyakan

Lebih dari dua dekade telah berlalu, namun, masih banyak dari kita yang melihat Peristiwa 1965 terbatas pada peristiwa pembunuhan yang dilakukan oleh suatu kubu dengan tujuan mengambil alih negara. Mungkin kita sejak duduk di bangku sekolah pernah mendengar “Gerwani,” “Komunis,” “Ateis” sebagai kata kunci yang melekat dalam pikiran kita ketika mempelajari sejarah Peristiwa 1965. Meskipun …

5 Hal Seputar Peristiwa 1965 yang Sungkan Kamu Tanyakan Read More »

Yang Hilang dari Pengakuan Pelanggaran HAM Berat Jokowi

Pada tanggal 11 Januari 2023, Presiden Republik Indonesia mengeluarkan pendapat terkait laporan penemuan Tim PPHAM, di mana beliau mengakui dan menyesali telah terjadinya berbagai peristiwa pelanggaran HAM Berat masa lalu di Indonesia, yang di antaranya adalah peristiwa 1965 dan 1998. Meskipun pengakuan tersebut memberikan angin segar terhadap upaya mencapai keadilan yang puluhan tahun diperjuangkan oleh …

Yang Hilang dari Pengakuan Pelanggaran HAM Berat Jokowi Read More »

Secuil Kisah Lucu di Balik Kerusuhan Mei 1998

Saat terjadinya Mei 1998, kru TNI Angkatan Udara menjadi moda antar-jemput paling sibuk dalam mengirim pasukan keamanan. Sejak tanggal 13 Mei, anggota kepolisian sudah mulai kewalahan dan situasi kian memburuk. Dalam ketidakpastian yang mereka hadapi, banyak dari kru yang harus ‘nekat’ memasuki medan kerusuhan. Tak disangka, banyak momen-momen interaksi antara para pilot heli dan massa …

Secuil Kisah Lucu di Balik Kerusuhan Mei 1998 Read More »

Sumarsih dan Cerita Tersisa Usai Keluarga Korban Pelanggaran HAM Bertemu Jokowi

Setelah melaksanakan beratus-ratus aksi Kamisan, Sumarsih salah satu ibu dari korban tragedi Semanggi I, akhirnya dapat bertemu dengan Presiden Jokowi bersama dengan perwakilan keluarga korban lainnya. Tujuan pertemuan tersebut adalah untuk menyampaikan tuntutan langsung ke Presiden Jokowi mengenai penyelesaian HAM berat masa lalu di Indonesia. Sumarsih bersama keluarga korban lainnya mengaku bahwa tidak ingin menyia-nyiakan …

Sumarsih dan Cerita Tersisa Usai Keluarga Korban Pelanggaran HAM Bertemu Jokowi Read More »

Keluarga Korban Peristiwa 1998 Nilai Presiden Ingkar Janji Tuntaskan Kasus HAM

Penculikan dan penghilangan paksa para aktivis di era reformasi merupakan misi dari para tentara yang tergabung dalam satuan Tim Mawar yang dibentuk oleh Mayor Inf. Bambang Kristiono pada Juli 1997. Hingga saat ini, 9 orang telah dipulangkan dan masih ada 13 orang dari 22 aktivis yang keberadaannya tidak diketahui. Keluarga pun masih berjuang menegakkan keadilan …

Keluarga Korban Peristiwa 1998 Nilai Presiden Ingkar Janji Tuntaskan Kasus HAM Read More »

Peran Tionghoa dalam Kemiliteran

Orde baru dimulai dan diakhiri dengan politik stigma, seakan-akan lupa bahwa kemerdekaan Indonesia tidak dapat tercapai tanpa campur tangan banyak tokoh dari beragam latar belakang. Selama masa ini pula etnis Tionghoa-Indonesia dipinggirkan dari sejarah keterlibatan mereka dalam memperjuangkan kedaulatan Indonesia. Sejarah yang direduksi dalam kurikulum formal Indonesia membuat generasi mendatang berperspektif seragam. Untuk itu, peran …

Peran Tionghoa dalam Kemiliteran Read More »

Kenapa Pelanggaran HAM Berat Masa Lalu di Indonesia Sulit Diselesaikan

Sejarah Indonesia tidak lepas dari adanya tragedi kemanusiaan yang erat kaitannya dengan struktur kekuasaan politik. Pembunuhan massal 1965 dan Penghilangan paksa 1998 merupakan bagian dari sejarah yang enggan dibicarakan karena adanya unsur kekerasan negara. Puluhan tahun keluarga korban menempuh berbagai upaya untuk mencari keadilan namun, hingga saat ini pengakuan  masih enggan diberikan. Kondisi ini tentunya …

Kenapa Pelanggaran HAM Berat Masa Lalu di Indonesia Sulit Diselesaikan Read More »

Hari-hari Seorang Tionghoa Semarang Saat Mei ’98: Menanti Imbas Kerusuhan Jakarta

Kerusuhan 1998 telah 24 tahun berlalu, namun Widjajanti Dharmowijono masih merekam jelas bagaimana situasi detik-detik Soeharto lengser. Meskipun ia tinggal di Semarang dan jauh dari ibukota, Widjajanti mengaku perasaan cemas tetap masih ada. Rasa cemas itu muncul karena ada dugaan kerusuhan massal di Jakarta bakal merembet ke ibu kota Jawa Tengah tersebut.  Tulisan ini bercerita …

Hari-hari Seorang Tionghoa Semarang Saat Mei ’98: Menanti Imbas Kerusuhan Jakarta Read More »

20 Tahun Tragedi Mei 1998, Keluarga Korban Terus Minta Keadilan

Tragedi 1998 telah bertahun-tahun berlalu. Tragedi ini mungkin sudah mulai dilupakan oleh sebagian orang, namun tidak bagi mereka para korban dan keluarga korban. Apa yang terjadi 2 dekade lalu, masih terpatri di ingatan mereka. Kebenaran dan keadilan mengenai tragedi mengerikan itu masih menjadi hal yang didambakan oleh mereka. Hingga saat ini, masih banyak individu terdampak …

20 Tahun Tragedi Mei 1998, Keluarga Korban Terus Minta Keadilan Read More »

Jokowi Bentuk Tim Penyelesaian Kasus HAM Berat

Sejak tahun 2020, Komnas HAM telah mengeluarkan catatan dan rekomendasi terkait penyelesaian pelanggaran HAM Berat yang terjadi pada tahun 1965 dan 1998. Sudah 2 tahun berlalu, bagaimana perkembangannya hari ini? Artikel ini pertama kali tayang di Asumsi pada 21 September 2022 dengan judul “Jokowi Bentuk Tim Penyelesaian Kasus HAM Berat” yang ditulis oleh Yopi Makdori. …

Jokowi Bentuk Tim Penyelesaian Kasus HAM Berat Read More »